Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2018

Cara Mereamer Karburator Standart Jupiter

Gambar
CARA MEREAMER KARBYRATOR STANDART JUPITER hai guys Selamat datang di blog ku di KWSBloggers dengan tema kali ini adalah tentang cara mereamer KARBURATOR VEGA bagi kalian yang ingin mereamer Karburator Jupiter z ni simak ya bro  Reamer karburator emang ga bisa dilakoni sembarangan, kudu ati2 dan kalem. Perlu diperhatikan saat pembesaran harus dilakukan dengan mendesain ulang lubang Venturi ouval ke atas, karena yang kita kejar adalah nafas mesin (Power) lebih kuat di putaran atas maka reamer harus berbentuk begitu. Kalo diratain bunder ser ampe bawah mah motor susah idle pastinya. Lagian, ngapain juga nge-reamer ke arah bawah? Malah bikin udara banyak bablas lewat skep karburator meski katup sudah udah nutup full. Jangan lupa bagian belakang Untuk moncong karbu yang dagingnya tebel kayak Karbu PE-28 bisa direamer dindingx 0.5mm kalo mau ekstrem ya coba aja 1mm, lebih dari itu dikhawatirin dinding karbu lobang. Tapi kalopun lobang bisa ditambal kok hehehe, mau karbu PE-28

Memilih Perbandingan final Gear

 MEMILIH  PERBANDINGAN FINAL GEAr Hai masih bersama KWSBloggers dengan tema Memilih Perbandingan Final Gear.Simak ya guys Berbicara mendongkrak akselerasi motor, banyak cara yang bisa ditempuh. Mulai dari oprek mesin, kelistrikan sampai mekanik. Salah satunya adalah penggantian rasio gir atau saya lebih prefer menyebutnya final gear (depan dan belakang). Meskipun cara ini tergolong murah karena hanya menebus beberapa puluh ribu saja namun efektif juga lho. Perlu diingat, perbandingan final gear dirancang sedemikian rupa oleh pabrikan dengan berbagai riset yang membutuhkan waktu lama. Hal ini dimungkinkan bahwa motor yang notabenenya sebagai sarana publik mampu melibas segala macam kondisi jalan baik itu jalan mendatar ataupun yang berkarakter tanjakan. Namun, yang namanya manusia dalam hal ini biker sering kali memodifikasi motor tanpa perhitungan. Misal, pengaplkikasian Ban Besar. Maksudnya sih, ingin tampilan motor kesayangan bak motor-motor motogp. Tapi sayang, sering k

Cara Kerja Busi Motor

Gambar
CARA KERJA BUSI MOTOR Hai,ketemu lagi di blog saya teme kita kali ini Cara Kerja Busi Motor tema saya kali ini dapat dari inspirasi kawan saya.Nah langsung saya kita mulai silah kan membaca Nah ini dia seputar informasi Cara Kerja Busi Motor Prinsip dan cara kerja busi . Perkembangan mesin dan elektronik saat ini semakin kompleks, salah satu komponen yang juga mengikuti perubahan dan mungkin sering kita utak-atik adalah busi. Busi memiliki cara kerja yang unik karena berhubungan dengan mesin dan percikan  api . Meskipun di  service center  resmi mobil dan motor membutuhkan keahlian khusus untuk diagnosa dan perbaikan, busi tetap dapat diakses dan mudah dimengerti oleh orang awam. Sebenarnya busi hanyalah sebuah stekker terisolasi yang diletakkan ke kepala silinder mesin pembakaran internal untuk memberikan percikan yang membakar campuran udara dan bahan bakar di ruang bakar. Busi juga mengalirkan panas dari ruang pembakaran. Busi terpasang di bagian atas kepala silinder. Pis

Tips Agar Motor Tidak Boros Bensin

TIPS AGAR MOTOR TIDAK BOROS BENSIN Hai,ketemu lagi di KWSBloggers teme kali ini masih sama dengan tema sebelumnya seputar lokomotif yaitu dengan tema Tips Agar Motor tidak Boros Bensin.Buat kalian yang sering melakukan perjalanan jauh baca dengan seksama ya,,, ini dia tips agar motor tidak boros bensin 1.      Setel Klep Celah klep terlalu longgar atau rapat bisa bikin tenaga mesin turun. Pengendara pun cenderung membetot gas lebih dalam demi meraih akselerasi cepat, tentu efeknya, Bensin banyak terpakai, untuk itu, kerenggangan komponen ini kudu disetel tepat sesuai spesifikasi motor masing-masing. 2.      Setel Kopling kalu kamu mau menyetel kopling, pastikan stelanya jangan sampai terlalu sensitif. Maksudnya, saat tuas kopling ditekan, gigitan kampas kopling jadi cepat ngelos. Ini akan membuat kopling mudah selip saat gas di pelintir, otomatis lari motor pun jadi tertahan, tapi putaran mesin meninggi. Selain itu, pastikan pula kondisi kampas kopling masih berpe

Cara Menyeting Karburator

CARA MENYETING KARBURATOR Hai,ketemu lagi dengan saya di KWSBloggers tema kali ini berbeda dengan tema sebelumnya yang meliputi tentang wisata teme kali ini yaitu tentang dunia lokomotif  yaitu Cara Menyeting Karburator.Untuk kalian yang suka lokomotif atau mengotak ngatik motornya simak tema kali ini ya. SEMOGA BERMANFAAT Nah ini dia Cara Menyeting Karburator. Sering kali kendaraan sepeda motor kita mengalami gangguan yang rada menjengkelkan kita,,,kita kadang merasa sepeda motor kita terasa berat saat dibawa buwat gas kencang,,kemungkinan kecilnya adalah ada masalah pada karburator sepeda motor kita…untuk itu disini akan dijelaskan cara mudah seting karburator yang murah meriah adalah di seting sendiri tanpa harus pergi ke bengkel. Ombobon akan mencoba menjelaskan proses penyetelan karburator standart yang sangat mudah, tetapi lebih bagus kalau karburator di bersihkan dulu dan filter bensin serta filter udara juga ikutan di bersihkan supaya kotoran atau endapan yang ada

Tips Sebelum Berwisata

TIPS SEBELUM BERWISATA Hai.ketemu lagi di blog saya KWSBloggers tema kali ini masih sama dengan blog sebelumnya tentang wisata,tapi kali ini saya akan bagikan tips-tips sebelum berwisata ke suatu tempat.Nah semoga bermanfaat ya guys. Nah ini dia Tips-Tips Sebelum Berwisata. 1. Menentukan Tujuan Wisata Sebelum berwisata sebaiknya anda menentukan tujuan wisata yang pasti, Jika anda berwisata dengan keluarga besar, sebaiknya di putuskan secara bersama-sama agar memiliki persiapan yang lebih matang dan bisa di nikmati seluruh anggota keluarga. 2. Mencari Referensi dan Informasi Wisata Mencari Referensi dan informasi di internet untuk tempat tujuan wisata yang sudah di sepakat oleh keluarga, hal ini memudahkan anda ketika akan menuju ke tempat wisata. Referensi dan Informasi seperti tempat hotel atau penginapan yang dekat dengan lokasi wisata, nomor telepon penting, Peta lokasi wisata dan wisata kuliner.  3. Mengamankan Semua Dokumen Penting Amankan semua dokumen penting milik

Sejarah Candi Mendut

SEJARAH CANDI MENDUT  Hai guys selamat datang di blog saya  KWSBloggers.tema blog saya kali ini adalah ssssstentang Sejarah Candi Mendut,Barangkali kalian yang ingin mengetahui tentang sejarah candi mendut.nah guys SELAMAT MEMBACA Ini dia guys sejarah candi mendut. Candi Mendut adalah sebuah candi berlatar belakang agama Buddha. Candi ini terletak di desa Mendut, kecamatan Mungkid, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, beberapa kilometer dari candi Borobudur. Masa pembuatan Reruntuhan candi Mendut sebelum dipugar, tahun 1880. Candi Mendut didirikan semasa pemerintahan Raja Indra dari dinasti Syailendra. Di dalam prasasti Karangtengah yang bertarikh 824 Masehi, disebutkan bahwa raja Indra telah membangun bangunan suci bernama wenuwana yang artinya adalah hutan bambu. Oleh seorang ahli arkeologi Belanda bernama J.G. de Casparis, kata ini dihubungkan dengan Candi Mendut. Arsitektur candi Bahan bangunan candi sebenarnya adalah batu bata yang ditutupi dengan batu alam. Bangun